Calon guru belajar SBdP (Seni Budaya dan Prakarya) SD dari Soal Latihan (Try Out) PAT (Penilaian Akhir Tahun) atau Penilaian Sumatif Akhir Semester (SAS) Genap Mata Pelajaran SBdP (Seni Budaya dan Prakarya) Kelas 5 SD/MI Tahun 2024.
Soal latihan ini dapat kita gunakan sebagai persiapan menghadapi Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Penilaian Sumatif Akhir Semester (SAS) SD/MI mata pelajaran SBdP (Seni Budaya dan Prakarya).
Untuk mempersiapkan diri menghadapi Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Penilaian Sumatif Akhir Semester (SAS) SBdP (Seni Budaya dan Prakarya) Kelas 5 (lima) SD/MI, kalian sebaiknya meluangkan waktu untuk belajar dan mencoba soal-soal latihan. Kalian juga bisa meminta bantuan guru atau orang tua untuk menjelaskan konsep yang sulit kalian pahami. Untuk bahan latihan, soal-soal di bawah ini bisa menjadi salah satu bahan latihan.
Soal Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Penilaian Sumatif Akhir Semester (SAS) Genap SBdP Kelas 5 SD/MI Tahun 2024
Soal latihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Penilaian Sumatif Akhir Semester (SAS) SBdP (Seni Budaya dan Prakarya) Kelas 5 (lima) SD/MI berikut ini, silahkan dikerjakan terlebih dahulu secara mandiri sebelum membuka buku atau sumber lain untuk melihat pembahasan soal. Setelah selesai silahkan Periksa Jawaban dan jika hasilnya belum memuaskan, pilih Ulangi Tes untuk tes ulang.
Tunjukkan Kemampuan Terbaikmu!
Nama Peserta : | |
Tanggal Tes : | |
Jumlah Soal : | 30 soal |
Bentuk soal pilihan ganda, pilihlah jawaban yang benar di antara pilihan jawaban yang tersedia. Apabila Kamu merasa terdapat lebih dari satu jawaban yang benar, maka pilihlah yang paling benar.
1. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Judul agu wajib di samping adalah …
2. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Nada pertama pada lagu di atas adalah …
3. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Tempo moderato pada lagu di atas mempunyai makna …
4. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Lagu di atas berisi tentang …
5. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Pernyataan yang benar tentang lagu di atas adalah …
6. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Lagu wajib biasanya menggunakan irama yang …
7. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Lirik lagu wajib diciptakan untuk …
8. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Berikut adalah lagu yang berasal dari Jawa Barat adalah …
9. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Lagu permainan anak-anak adalah …
10. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Contoh alat musik yang mempunyai nada pentatonis adalah …
11. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Perpindahan formasi oleh penari disebut …
12. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Berikut adalah pola garis lurus yaitu …
13. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Perhatikan gambar di bawah ini! Pola di atas adalah …
14. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Perhatikan gambar di bawah ini!Pola di atas adalah …
15. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Pola lantai lurus terdapat pada tarian yang berasal dari Aceh yaitu …
16. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Tari pendet dan tari legong berasal dari provinsi …
17. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Perhatikan gambar di bawah ini!Tarian di atas menggunkan pola lantai …
18. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Berikut adalah tarian yang berasal dari Pulau Jawa adalah …
19. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Fungsi pola lantai adalah …
20. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Berikut ini tidak termasuk hal-hal yang memengaruhi pemilihan pola lantai adalah ....
21. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Berikut ini merupakan contoh peralatan yang dibutuhkan untuk membuat seni lukis adalah ....
22. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Berikut adalah alat pewarna kering, kecuali …
23. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Teknik pewarnaan yang memerlukan zat cair sebagai pengencernya disebut teknik pewarnaan …
24. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Gambar cerita yang baik harus menggambarkan …
25. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Gambar cerita lebih banyak kita temukan di…
26. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Gambar cerita yang mengisahkan kesedihan dibawah ini adalah.…
27. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Dalam membuat gambar cerita yang pertama dilakukan adalah....
28. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Berdasarkan gambar sampul buku di atas, buku tersebut diperuntukan…
29. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Buku di atas termasuk pada jenis buku …
30. Soal PAT-ASAS SBdP SD/MI
Gambar pada sampul buku di atas termasuk karya dua dimensi, karena memiliki…
Catatan Soal Latihan (Try Out) PAT (Penilaian Akhir Tahun) atau Penilaian Sumatif Akhir Semester (SAS) Genap Mata Pelajaran SBdP (Seni Budaya dan Prakarya) Kelas 5 SD/MI Tahun 2024 di atas sifatnya "dokumen hidup" yang senantiasa diperbaiki atau diperbaharui sesuai dengan dinamika kebutuhan dan perubahan zaman. Catatan tambahan dari Anda untuk admin diharapkan dapat meningkatkan kualitas catatan ini 🙏 CMIIW.
Ayo Share (Berbagi) Satu Hal Baik.
Kurang cerdas dapat diperbaiki dengan belajar. Kurang cakap dapat dihilangkan dengan pengalaman. Namun tidak jujur itu sulit diperbaiki.