Calon Guru berbagi file Buku Sekolah Elektronik (BSE) Mata Pelajaran Matematika SMA/MA dan SMK untuk Kelas X (sepuluh), XI (sebelas) dan XII (dua belas). File Buku Sekolah Elektronik (BSE) ini kita update kembali karena pemerintah sedang membuat program pembelajaran jarak jauh dan buku kurikulum 2013 mata pelajaran matematika untuk peminatan dalam bentuk BSE belum tersedia. Sehingga sebagai bahan dasar atau suplemen dalam pembelajaran jarak jauh, BSE ini dapat dijadikan solusi alternatif.
Untuk mata pelajaran wajib pada kurikulum 2013 pemerintah telah mengeluarkan buku dalam bentuk BSE Kurikulum 2013. Silahkan didownload dan dimanfaatkan buku-buku SMA kurikulum 2013 yang sudah diupdate pada tautan berikut:
- Buku Kurikulum 2013 Revisi Terbaru SMA Kelas X (Sepuluh)
- Buku Kurikulum 2013 Revisi Terbaru SMA Kelas XI (sebelas)
- Buku Kurikulum 2013 Revisi Terbaru SMA Kelas XII (Dua Belas)
Buku sekolah Elektronik ini meskipun tidak dikhususkan untuk kurikulum 2013 tetapi materinya masih sesuai digunakan dalam belajar matematika SMA peminatan pada kurikulum 2013. Kita hanya sedikit menyesuaikan susunan materi pada buku dengan kompetensi dasar atau materi pokok Matematika SMA yang diharapkan dicapai pada kurikulum 2013.
Buku Sekolah Elektronik (BSE) Mata Pelajaran Matematika SMA/MA dan SMK Kelas X (Sepuluh)
- BSE Matematika SMK Bisnis dan Manajemen Untuk SMK Kelas X - Bandung Arry S 📥 Download File
- BSE Matematika Kelompok Seni, Pariwisata dan Teknologi kerumahtanggaan Untuk SMK Kelas X - Hendi Senja Gumilar 📥 Download File
- BSE Matematika Kelompok Penjualan dan Akuntansi Untuk SMK Kelas X - To'ali 📥 Download File
Buku Sekolah Elektronik (BSE) Mata Pelajaran Matematika SMA/MA dan SMK Kelas XI (Sebelas)
- BSE Wahana Matematika Untuk SMA/MA Kelas XI Program IPS - Sutrima 📥 Download File
- BSE Wahana Matematika Untuk SMA/MA Kelas XI Program IPA - Sutrima 📥 Download File
- BSE Khazanah Matematika Untuk SMA/MA Kelas XI Program IPS - Rosihan Ari Y 📥 Download File
- BSE Khazanah Matematika Untuk SMA/MA Kelas XI Program IPA - Rosihan Ari Y 📥 Download File
- BSE Matematika Untuk SMA/MA Kelas XI Program Bahasa - Diah Ayu kurniasih 📥 Download File
- BSE Matematika Untuk SMA/MA Kelas XI Program IPS - Sri Lestrai 📥 Download File
- BSE Matematika Inovatif (Konsep dan Aplikasinya) Untuk SMA/MA Kelas XI Program IPS - Siswanto 📥 Download File
- BSE Matematika Inovatif (Konsep dan Aplikasinya) Untuk SMA/MA Kelas XI Program Bahasa - Siswanto 📥 Download File
- BSE Matematika Untuk SMA/MA Kelas XI Program Bahasa - Pangarso Yuliatmoko 📥 Download File
- BSE Matematika Untuk SMA/MA Kelas XI Program IPA - Nugroho Soedyarto 📥 Download File
- BSE Aktif Belajar Matematika Untuk SMA/MA Kelas XI Program Bahasa - Marthen Kanginan 📥 Download File
Buku Sekolah Elektronik (BSE) Mata Pelajaran Matematika SMA/MA dan SMK Kelas XII (Dua Belas)
- BSE Matematika Untuk SMA/MA Kelas XI Program Bahasa - Pangarso Yuliatmoko 📥 Download File
- BSE Khazanah Matematika Untuk SMA/MA Kelas XII Program Bahasa - Rosihan Ari Y 📥 Download File
- BSE Khazanah Matematika Untuk SMA/MA Kelas XII Program IPS - Rosihan Ari Y 📥 Download File
- BSE Mahir Matematika Untuk SMA/MA Kelas XII Program Bahasa - Geri Achmadi 📥 Download File
- BSE wahana Matematika Untuk SMA/MA Kelas XII Program Bahasa - Sutrima 📥 Download File
- BSE Matematika Untuk SMA/MA Kelas XII Program Bahasa - Sri Lestari 📥 Download File
- BSE Matematika Aplikasi Untuk SMA/MA Kelas XII Program IPA - Pesta E.S 📥 Download File
- BSE Matematika Inovatif Untuk SMA/MA Kelas XII Program Bahasa - Siswanto 📥 Download File
- BSE Matematika Inovatif Untuk SMA/MA Kelas XII Program IPS - Siswanto 📥 Download File
Catatan Buku Sekolah Elektronik (BSE) Matematika SMA/MA dan SMK Kelas X, XI dan XII di atas sifatnya "dokumen hidup" yang senantiasa diperbaiki atau diperbaharui sesuai dengan dinamika kebutuhan dan perubahan zaman. Catatan tambahan dari Anda untuk admin diharapkan dapat meningkatkan kualitas catatan ini 🙏 CMIIW.
Ayo Share (Berbagi) Satu Hal Baik.
Pekerjaan-pekerjaan kecil yang selesai dilakukan lebih baik daripada rencana-rencana besar yang hanya didiskusikan.