Gk7qp1DNYQGDurixnE7FWT3LyBvSK3asrvqSm057
Bookmark

Soal TO PAT (Penilaian Akhir Tahun) - ASAS Genap PPKn SMP/MTs Kelas 7 Tahun 2024

Calon guru belajar PPKn (Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan) SMP dari Soal Latihan (Try Out) PAT (Penilaian Akhir Tahun) atau Asesmen Sumatif Akhir Semester (ASAS) Genap Mata Pelajaran PPKn (Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan) Kelas 7 SMP/MTs Tahun 2024.

Soal latihan ini dapat kita gunakan sebagai persiapan menghadapi Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Asesmen Sumatif Akhir Semester (ASAS) Sekolah Menengah Pertama (SMP) atau Madrasah Tsanawiyah (MTs) mata pelajaran PPKn (Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan).

Untuk mempersiapkan diri menghadapi Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Asesmen Sumatif Akhir Semester (ASAS) PPKn (Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan) Kelas 7 (tujuh) SMP/MTs, kalian sebaiknya meluangkan waktu untuk belajar dan mencoba soal-soal latihan. Kalian juga bisa meminta bantuan guru atau orang tua untuk menjelaskan konsep yang sulit kalian pahami. Untuk bahan latihan, soal-soal di bawah ini bisa menjadi salah satu bahan latihan.


Soal Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Asesmen Sumatif Akhir Semester (ASAS) Genap PPKn Kelas 7 SMP/MTs Tahun 2024

Soal latihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Asesmen Sumatif Akhir Semester (ASAS) PPKn (Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan) SMP/MTs Kelas 7 (tujuh) berikut ini, silahkan dikerjakan terlebih dahulu secara mandiri sebelum membuka buku atau sumber lain untuk melihat pembahasan soal. Setelah selesai silahkan cek jawaban. Jika hasilnya belum memuaskan silahkan dicoba lagi tes ulang.

Ayo dicoba terlebih dahulu, Sebelum melihat pembahasan soal.
Tunjukkan Kemampuan Terbaikmu!
Nama Peserta :
Tanggal Tes :
Jumlah Soal :40 soal
Petunjuk Pengerjaan Soal:
Bentuk soal pilihan ganda, pilihlah jawaban yang benar di antara pilihan jawaban yang tersedia. Apabila Kamu merasa terdapat lebih dari satu jawaban yang benar, maka pilihlah yang paling benar.

1. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Perhatikan pernyataan berikut ini:
  1. Letak strategis wilayah Indonesia
  2. Berasal dari nenek moyang yang berbeda
  3. Kondisi negara kepulauan
  4. Perbedaan kondisi alam
  5. Perbedaan pendapatan dan mata pencaharian
  6. Keadaan transportasi dan komunikasi
Faktor yang menyebabkan keanekaragaman Bangsa Indonesia ditunjukkan pernyataan nomor …




2. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Setiap daerah di Indonesia memiliki bahasa daerah. Bahasa daerah yang satu dan lainnya berbeda. Perbedaan bahasa dapat menyebabkan komunikasi antar daerah terganggu. Melalui Bahasa Indonesia seluruh rakyat Indonesia dapat berkomunikasi dansaling mengerti. Berdasarkan uraian tersebut bahasa Indonesia dapat menciptakan ...




3. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Pada Hari Kartini, seluruh siswa kelas 7 akan menggunakan pakaian adat. Putri akan menggunakan pakaian adat tradisional dari Betawi dengan kebaya dan selendang kepala. Berbeda dengan Putri, Husna menggunakan pakaian adat dari Makasar, yaitu baju bodo lengkap dengan perhiasannya. Pakaian adat yang dipakai siswa kelas 7 merupakan bagian dari…




4. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Dyah memiliki kulit sawo matang, tubuh tinggi, mata besar, dan berwarna cokelat muda, sedangkan Ayu memiliki kulit kuning langsat, rambut lurus, mata sipit, serta berwarna cokelat tua. Perbedaan tersebut disebut ...




5. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Keanekaragaman masyarakat Indonesia tercermin dalam semboyan ...




6. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Semboyan Bhinneka Tunggal Ika pertama kali diungkapkan oleh Mpu Tantular dalam sebuah buku berjudul ...




7. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Makna dari semboyan Bhinneka Tunggal Ika adalah meskipun beragam …




8. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Bangsa kita adalah bangsa yang majemuk, artinya bahwa bangsa kita terdiri dari berbagai macam suku, agama, ras dan antar golongan. Keberagaman ini memiliki dampak negatif dan dampak positif. Dibawah ini yang merupakan salah satu dampak positif dari keberagaman bangsa Indonesia, adalah ....




9. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Keberagaman suku bangsa dan budaya di Indonesia bukanlah penghalang menuju persatuan dan kesatuan kita sebagai bangsa Indonesia. Hal tersebut terwujud dan terpelihara jika ada sikap ...




10. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Yang merupakan wujud perilaku toleransi dalam kehidupan antar umat beragama pada masyarakat yang beragam ditunjukkan dengan nomor....
  1. Melaksanakan ajaran agama yang dianutnya dengan baik dan benar.
  2. Mengikuti acara ibadah agama orang lain untuk menunjukkan toleransi.
  3. Melarang umat beragama lain melaksanakan ibadah.
  4. Tidak memaksakan keyakinan agama yang dianutnya kepada orang lain.
  5. Toleran terhadap pelaksanaan ibadah yang dianut pemeluk agama lain.




11. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Perhatikan cerita berikut!
Siregar pindah rumah dari Medan ke Lampung. Sekarang Siregar tinggal satu kompleks perumahan dengan Anto. Anto adalahpenduduk asli Lampung. Meskipun berbeda suku, Anto dan Siregar berteman baik. Suatu malam, musibah menimpa keluarga Siregar. Rumahnya mengalami kebakaran. Sebagai tetangga dan teman baik, Anto sebaiknya ...




12. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Wujud sikap toleransi antar budaya adalah dengan ...




13. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Kerja sama dalam mengusir penjajah untuk meraih kemerdekaan tanpa dibatasi oleh perbedaan suku bangsa, adat istiadat, danagama merupakan bukti kemampuan bangsa Indonesia dalam hal.....




14. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Gotong royong adalah kerjasama yang dilakukan sejumlah warga masyarakat untuk menyelesaikan tugas atau pekerjaan. Sikap gotong royong adalah bekerja sama dalam menyelesaikan pekerjaan dan menikmati hasil pekerjaan tersebut secara adil. Kelebihan gotong royong dibandingkan bentuk kerja sama yang lainnya adalah …




15. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Kerja sama yang dilakukan oleh antara dua negara disebut ...




16. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Wujud badan usaha yang mengemban misi kerja sama ekonomi bagi rakyat Indonesia adalah ...




17. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Arti pentingnya kerjasama ditunjukkan dengan pernyataan nomor …
  1. Mempererat persaudaraan dan kebersamaan
  2. Mendorong timbulnya semangat gotong royong dan kekeluargaan
  3. Menumbuhkan rasa persatuan dan kesatuan
  4. Adanya kecenderungan mencapai kesejahteraan




18. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Manfaat yang didapat oleh seorang pelajar dari kebiasaan kerja sama adalah ...




19. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Mewujudkan kerjasama antar sesama warga negara dalam kehidupan berbangsa dan bernegara dapat dilakukan dengan cara....




20. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Gotong royong didorong oleh kesadaran masyarakat bahwa ...




21. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Contoh kerja sama dilingkungan keluarga ...




22. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Negara Republik Indonesia memiliki banyak penganut agama yang perlu dilindungi oleh negara dan perlu dijaga kerukunannya demi persatuan dan kesatuan. Di bawah ini manakah perilaku yang menunjukkan sikap bekerja sama antar umat beragama....




23. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Salah satu bentuk kerja sama yang baik dan dilakukan di lingkungan sekolah adalah ...




24. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Di bawah ini bentuk kegiatan gotong royong yang dapat kita lakukan, kecuali ...




25. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Keberadaan daerah dalam kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia didasarkan pada landasan hukum sebagai berikut, kecuali ...




26. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Pasangan yang tepat antara tanggal dan peristiwa dalam upaya mempertahankan NKRI terdapat pada pilihan ...




27. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Kewenangan yang diberikan pemerintah pusat kepada daerah untuk mengurus rumah tangganya sendiri dalam kerangka NKRI disebut ...




28. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Berikut ini merupakan hak daerah dalam menyelenggarakan otonomi daerah adalah ….




29. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Dengan adanya otonomi daerah, potensi sumber daya alam dapat dikelolah oleh sumber daya manusia yang dimiliki oleh daerah setempat supaya daerah tersebutdapat berkembang danmaju. Peran daerah dalam kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia antara lain....




30. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Berikut adalah penyebab pangeran Diponegoro mengangkat senjata melawan Belanda...




31. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Hari pahlawan yang jatuh tanggal 10 November merupakan wujud penghargaan terhadap para pahlawan yang gugur pada pertempuran ...




32. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Perjuangan bangsa Indonesia dalam rangka mempertahankan kemerdekaan melalui perundingan disebut perjuangan secara ...




33. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Peran serta dalam usaha mempertahankan negara di lingkungan keluarga adalah ...




34. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Upaya mempertahankan NKRI di lingkungan berbangsa dan bernegara dapat diwujudkan dengan ...




35. Soal PAT-ASAS PPKn SMP/MTs

Kemerdekaan merupakan syarat mutlak untuk mencapai cita-cita bangsa. Untuk itu kita harus ...





Catatan Soal Latihan (Try Out) Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Asesmen Sumatif Akhir Semester (ASAS) Genap PPKn (Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan) Kelas 7 SMP/MTs Tahun 2024 di atas sifatnya "dokumen hidup" yang senantiasa diperbaiki atau diperbaharui sesuai dengan dinamika kebutuhan dan perubahan zaman. Catatan tambahan dari Anda yang dialamatkan kepada admin diharapkan dapat meningkatkan kualitas catatan ini 🙏 CMIIW.

JADIKAN HARI INI LUAR BIASA!
Ayo Share (Berbagi) Satu Hal Baik.
Banyak hal yang bisa menjatuhkanmu. Tapi satu-satunya hal yang benar-benar dapat menjatuhkanmu adalah sikapmu sendiri.
R. A. Kartini